3D Laser Scanning
3D Laser Scanning merupakan salah satu pengujian tidak merusak yang dapat menangkap bentuk fisik objek dengan menggunakan laser yang kemudian ditampilkan pada komputer dalam bentuk 3 dimensi. Prinsip dari 3D Laser Screening adalah dengan menembakkan sinar laser ke arah objek, kemudian pantulan dari sinar laser tersebut akan ditangkap kembali oleh alat laser scanner dan direkam ke dalam perangkat komputer yang telah dilengkapi oleh software khusus...